Momen Rapat Kunjungan Kerja Dari DPRD Jawa Timur

878a3998-2f64-420d-b751-16176cfe24af

Perencana Ahli Muda ” I Gusti Ayu Agung Ari Ratih, SIP.,MAP ” didampingi dinas Pariwisata Provinsi Bali, Menerima Kunjungan kerja Komisi B ( Perkonomian ) DPRD Provinsi Jawa Timur terkait Study Banding tentang kebijakan Pengelolaan Destinasi Wisata sebagai Icon Daerah. Bertempat di Ruang Rapat Pimpinan  Sekretariat DPRD Provinsi Bali, Selasa, (11/06/2024).